Tag Archive | manfaat buah kurma

Manfaat Kurma untuk Ibu hamil

Moms pasti sudah tidak asing dengan manfaat buah kurma untuk kesehatan, bukan?

Tidak hanya untuk orang pada umumnya, kurma ternyata juga bermanfaat bagi ibu hamil, lho!

Mendengar kata kurma, apa yang terlintas dalam pikiran, Moms?

Ya, buah yang berasal dari Timur Tengah ini terkenal menjadi salah satu menu favorit untuk berbuka puasa.

Rasanya yang manis dengan kandungan gula alami membuat kurma menjadi favorit banyak orang.

Pohon Kurma

Pohon Kurma

Mari simak manfaat buah kurma untuk kesehatan yang patut Moms ketahui.

Manfaat Buah Kurma untuk Kesehatan
Buah Kurma

Close this ads

Foto: Buah Kurma (Freepik.com/azerbaijan-stockers)

Selain enak, jika konsumsi kurma, Moms bisa dapatkan serangkaian manfaatnya untuk kesehatan seperti berikut ini.

1. Kaya Akan Nutrisi
Sumber manfaat buah kurma terdapat dari kandungan nutrisinya yang sangat banyak.

U.S. Department of Agriculture menjelaskan informasi nutrisi berikut untuk satu buah kurma dengan total 7 gram, yaitu:

Kalori: 20
Lemak: 0 g
Natrium: 0,14 mg
Karbohidrat: 5.3g
Serat: 0.6 g
Gula: 4 g
Protein: 0,2 g

Kurma bukanlah sumber lemak yang signifikan. Melihat data dari U.S. Department of Agriculture di atas, dapat diketahui bahwa jumlah lemak dalam kurma adalah 0 gram.

Pohon Kurma

Pohon Kurma

Kurma memasok protein dalam jumlah minimal. Sertakan sumber protein lain, seperti daging tanpa lemak, ikan, kacang-kacangan, biji-bijian, dan polong-polongan, untuk memenuhi kebutuhan harian.

2. Mengandung Banyak Antioksidan
ADVERTISEMENT

hijack-transpulmin-posisi-tidur-bayi-saat-pilek
Kurma mengandung banyak antioksidan yang mampu melindungi sel dari radikal bebas.

Radikal bebas merupakan molekul yang dapat menyebabkan masalah kesehatan, seperti penyakit memori dan otak, jantung, juga kanker.

Journal of the American College of Nutrition menjelaskan bahwa kurma mengandung antioksidan yang paling tinggi dibanding buah sejenis seperti buah ara dan plum kering.

Antioksidan-antioksidan tersebut adalah:

Flavonoid: Mengurangi inflamasi dan mengurangi risiko diabetes, Alzheimer, dan beberapa jenis kanker.
Karotenoid: Menjaga kesehatan jantung dan mencegah risiko penyakit mata seperti degenerasi makula.
Asam fenolik: Antiradang serta mengurangi risiko kanker dan penyakit jantung.
3. Baik Sebagai Pemanis Alami
Satu buah kurma mengandung lebih dari 5 gram karbohidrat, yang sebagian besarnya berasal dari gula.

Selain itu, kurma terasa sangat manis karena memiliki kandungan fruktosa yang tinggi, yaitu dua kali lebih manis dari glukosa.

Ada sekitar setengah gram serat dalam kurma rata-rata. Kandungan gula meningkat dan serat berkurang saat buah matang.

Indeks glikemik kurma dapat berkisar antara 43 dan 55 tergantung pada varietas dan tingkat kematangannya.

Meskipun manis, kurma ternyata merupakan makanan rendah glikemik, menurut jurnal Nutrition.

Kurma menjadi pengganti gula putih yang baik, ditambah kandungan serat dan antioksidannya yang sehat bagi tubuh.

Buah yang Kaya Serat
Buah kurma menjadi salah satu buah yang mengandung serat tinggi.

Untuk itu, manfaat buah kurma untuk ibu hamil yang selanjutnya untuk ibu hamil yaitu mampu menjaga sistem pencernaan agar tetap sehat dan mencegah terjadinya sembelit.

Namun, tetap perhatikan porsi yang dimakan karena terlalu banyak serat juga berpotensi sebabkan diare.

9. Mengurangi Sembelit
Masalah umum yang bisa dialami selama hamil terkait dengan pencernaannya.

Makanan yang dikonsumsi bisa menjadi salah satu aspek yang memengaruhi daya pencernaan.

Makanan yang dikonsumsi bisa menjadi salah satu aspek yang memengaruhi daya pencernaan.

Bila makanan yang dikonsumsi tersebut memiliki kandungan serat yang sedikit, ini bisa membuat pencernaan bekerja lebih berat.

manfaat sari kurma untuk ibu hamil, manfaat buah kurma untuk ibu hamil, manfaat kurma untuk ibu hamil 9 bulan, manfaat kurma muda untuk ibu hamil, manfaat kurma untuk ibu hamil trimester 3, manfaat kurma, manfaat kurma muda, manfaat kurma untuk ibu hami, manfaat kurma muda untuk promil

Manfaat sari kurma, kurma Madjol , susu kurma, jual kurma muda, pohon kurma, kurma Sukari, jual kurma ajwa Jogja terdekat , jual sari kurma Jogja Yogyakarta, Sleman Yogyakarta, Wates Kulonprogo, Bantul, Klaten Jawa tengah, Magelang, Karanganyar Jawa tengah, Magetan, Malang, Mojokerto, Nganjuk, Ngawi, Pacitan, Pamekasan, Pasuruan, Ponorogo, Probolinggo, Sampang, Sidoarjo, Situbondo, Sumenep, Surabaya, Tuban,